Yang Mulia Sekretaris Jenderal LMD, Ketua Asosiasi Ulama Muslim, Syekh Dr.Mohammed Al-issa ,bertemu dengan Yang Mulia Menteri Agama Republik Islam Pakistan, Tn. Aneeq Ahmed, di kantornya.
Selama pertemuan, mereka membahas sejumlah masalah yang terkait dengan urusan Islam, serta membicarakan upaya untuk meningkatkan kerjasama antara #LigaMuslimDunia dan Kementerian Agama Pakistan.
Rabu, September 20, 2023 - 09:57